Ada banyak ringtone yang bisa digunakan untuk nada notifikasi WhatsApp, salah satunya adalah nada dering WA lucu Jawa yang bisa di download secara gratis, dengan suara nada yang khas sehingga membuat notifikasi semakin keren.
Untuk memasang nada dering bahasa Jawa lucu tidak perlu membuatnya manual, dengan cara konversi teks menjadi suara atau disebut sound of text. Kamu cukup tuliskan kata kunci saja dan nada dering sudah bisa langsung di download.
Tentunya untuk menemukan nada dering lucu dan unik, maka perlu mengakses situs atau layanan yang menyediakan berbagai pilihan nada dering. Sebagai rekomendasi, kamu bisa kunjungi YouTube untuk mencari nada dering WA Jawa.
Kenapa Harus Menggunakan YouTube?
Seperti diketahui, YouTube merupakan platform untuk berbagi konten video, namun juga terdapat kumpulan lagu, musik, hingga nada dering WhatsApp Jawa yang bisa didengarkan, bahkan bisa di download dengan format audio mp3 lho!
Cara download nada dering WA lucu Jawa menggunakan video dari YouTube dengan proses konversi, kamu harus mengubah video ke mp3 dengan bantuan situs konverter sehingga nantinya bisa digunakan untuk nada dering WA.
Untuk mengetahui proses download nada dering WhatsApp dari video YouTube menjadi mp3, tujuannya agar bisa dipasang di hp atau sebagai amda dering WA. Yuk, simak tutorialnya dibawah ini! Prosesnya cepat dan mudah tanpa trik khusus.
Cara Download Nada Dering WA Jawa
Sebelum mengunduh nada dering WhatsApp melalui situs konverter, harus mencari terlebih dahulu suara nada notifikasi Jawa di YouTube, nantinya link video diubah menjadi format audio mp3. Adapun prosesnya sebagai berikut:

- Pertama buka aplikasi YouTube di hp
- Pada kolom pencarian, tuliskan nada dering Jawa
- Pilih dan buka videonya untuk mendengarkan nadanya
- Jika sudah sesuai keinginan, klik Bagikan dan salin link (contoh link berikut ini: https://www.youtube.com/watch?v=Y5KQI-cRCg0)
- Selanjutnya ubah link video menjadi file mp3
Setelah mendapatkan url link video nada dering WA lucu Jawa yang diinginkan, selanjutnya melakukan konversi video ke bentuk audio mp3 agar bisa dipasang di WhatsApp sebagai nada dering. Cara konversinya sebagai berikut:
- Buka situs https://yt1s.com/ atau tutorial download youtube ini
- Tempel link YouTube di kolom yang tersedia
- Klik Convert, untuk melakukan proses konversi
- Kemudian pilih format MP3, klik Get Link
- Langkah terlahir klik Unduh

Bagaimana mudah bukan? Kini audio suara Jawa yang didapatkan dari YouTube bisa digunakan untuk nada dering WhatsApp, hal ini karena format audionya sudah berupa mp3. Dengan cara yang sama, kamu juga bisa mendapatkan mp3 nada dering yang sangat beragam dari YouTube, misalnya nada dering Aldebaran yang sedang populer sekarang ini.
Cara Memasang Nada Dering WA Jawa
Untuk memasang atau mengganti nada dering WhatsApp dengan menggunakan suara Jawa cukup mudah, tentunya nanti setiap ada chat atau panggilan masuk maka nada deringnya suara khas Jawa. Berikut cara memasangnya:

- Buka aplikasi WhatsApp di hp kamu
- Pilih Setelan dengan klik icon tiga titik pojok atas
- Kemudian pilih Notifikasi, di menu ini kamu bisa ganti nada notifikasi untuk pesan, grup atau panggilan.
- Setelah klik nada notifikasi, pilih nada File Manager
- Cari nada dering Jawa yang bisa di download
- Klik OK, nada dering sudah terpasang

Ketika ada pesan chat dari teman atau grup masuk, maka nada deringnya terdengar jadi suara Jawa yang unik dan khas, termasuk panggilan masuk. Hal ini tentunya membuat nada dering WA jadi tidak membosankan.
Dengan download dan memasang nada dering WA lucu Jawa dari Statmat.net ini akan membuat notifikasi WhatsApp jadi makin keren, apalagi suaranya terdengar jelas sehingga bisa membuat keunikan tersendiri. Yuk, coba sekarang pasang di hp kamu!